6 Uang Elektronik Alternatif Transfer Bank Topup Deposit Pulsa

Berbicara soal uang, saat ini perkembangan teknologi sudah semakin canggih. Uang bukan hanya dalam bentuk kertas, tetapi juga dibuat dalam bentuk elektronik. Dimana anda bisa menggunakannya hanya menggunakan smartphone untuk membeli sesuatu dengan uang elektronik yang anda miliki.


Ada banyak sekali uang elektronik yang bermunculan, masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri. Beberapa hal yang bisa anda lakukan dengan menggunakan uang elektronik tersebut seperti transfer bank, topup, deposit pulsa, dan masih banyak hal lainnya yang bisa anda lakukan.

Berikut adalah beberapa macam uang elektronik yang populer digunakan oleh masyarakat!

 


Dana

Bagi anda yang tertarik untuk menggunakan uang elektronik, Dana menjadi salah satu pilihan yang sangat tepat untuk anda pilih. Dimana uang elektronik yang satu ini bisa anda gunakan untuk banyak hal. Beberapa diantaranya seperti melakukan transfer, deposit pulsa, dan lain sebagainya. Banyak orang yang sudah menggunakan Dana sebagai salah satu uang elektronik yang simpel dan praktis. Jika anda ingin menggunakannya, anda bisa mengunduhnya secara gratis di playstore.

 


Ovo

Salah satu uang elektronik yang direkomendasikan untuk anda gunakan selanjutnya adalah Ovo. Dimana Ovi ini merupakan aplikasi smart yang mampu memberikan layanan pembayaran dan juga transaksi secara online.

Dengan menggunakan aplikasi yang satu ini juga akan memudahkan anda untuk melakukan penarikan seperti menggunakan aplikasi penghasil pulsa atau bisnis online lainnya. Anda juga dapat mengumpulkan poin setiap melakukan transaksi menggunakan Ovo yang nantinya bisa ditukarkan. Dengan begitu, anda akan dimudahkan untuk penggunaan aplikasi yang satu ini.

 


GoPay

GoPay merupakan uang elektronik yang cukup populer di kalangan masyarakat. Dimana ada banyak sekali orang-orang yang sudah menggunakan GoPay untuk melakukan transaksi. Dompet uang elektronik ini terdapat pada aplikasi Gojek Indonesia. Dimana anda dapat melakukan pembayaran layanan yang ada di Gojek dengan mudah bilamana menggunakan aplikasi yang satu ini. Seperti halnya makan di restoran, belanja secara online, dan masih banyak hal lainnya.

Link Aja

Uang elektronik yang dapat anda gunakan selanjutnya adalah Link Aja. Pastinya anda sudah tidak asing lagi dengan aplikasi yang satu ini. Link Aja merupakan layanan keuangan digital Telkomsel dan anggota Badan Usaha Milik Negara. Seperti halnya sebuah rekening bank, anda dapat melakukan transaksi dengan menggunakan aplikasi yang satu ini. Menggunakan Link Aja menjadi pilihan yang sangat tepat untuk anda terapkan pastinya. Banyak dari mereka yang sudah menggunakan aplikasi tersebut.

Mandiri E-Cash (Sekarang Merge menjadi LinkAja)

Bagi anda yang ingin menggunakan uang elektronik, maka Mandiri E-Cash menjadi pilihan yang sangat tepat untuk anda gunakan. Dimana uang elektronik yang satu ini merupakan produk perbankan modern yang dikeluarkan oleh bank Mandiri.

Produk yang satu ini dapat diakses dengan menggunakan aplikasi. Anda bisa memasang aplikasi tersebut secara gratis di smartphone anda. Dengan begitu, anda sudah bisa melakukan transaksi sesuai yang anda inginkan dengan mudah.

 



SAKUKU BCA

SAKUKU BCA merupakan salah satu uang elektronik yang dikeluarkan oleh Bank BCA. Dimana dengan menggunakan aplikasi SAKUKU BCA ini akan memudahkan anda dalam melakukan transaksi apapun. Selain itu, anda bisa memasang aplikasi yang satu ini di smartphone milik anda. Hal ini tentu akan memudahkan anda untuk bisa menjalankannya dengan baik. Banyak orang yang sudah menggunakan aplikasi SAKUKU BCA. Jika anda tertarik, anda bisa mencobanya sendiri.

 


OY! Indonesia

OY! Indonesia, semua kebutuhan finansial kamu akan tercukupi dalam satu aplikasi saja! OY! memberikan solusi finansial fleksibel yang cepat, mudah digunakan dan pastinya, aman untuk semua orang! Oleh karena itu, Aplikasi OY! sudah mengintegrasikan sistem OY! dengan berbagai macam bank di Indonesia. OY! Indonesia juga sudah terdaftar and diawasi oleh Bank Indonesia dengan nomor izin 21/267/Jkt/3.

Itulah  6 Uang Elektronik Alternatif Transfer Bank Topup Deposit Pulsa + Bonus yang admin reload gunakan untuk deposit saldo di server pulsa. mungkin kalo ditelaah lebih teliti lagi, akan ditemukan banyak aplikasi2 yang sudah bisa melakukan transaksi transfer bank dengan admin gratis lainnya.

Sekian, sampai jumpa :) 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel